0
Sunday 6 March 2022 - 03:48
Zinis Israel dan Konflik Ukraina:

'Israel' Menatap Ukraina, Takut Wina

Story Code : 982271
Hall at Grand Hotel Wien, where nuclear talks between Iran and P4+1 taking place
Hall at Grand Hotel Wien, where nuclear talks between Iran and P4+1 taking place
Dalam hal ini, para analis Zionis menilai bahwa perang di Ukraina telah memaksa negara-negara Barat untuk membuat konsesi dan menerima sebagian besar kondisi Iran.

Analis Zionis Israel menambahkan bahwa sanksi minyak Rusia akan membantu Iran yang akan mampu mengkompensasi kelangkaan sesuai dengan kesepakatan nuklir.

Tel Aviv akan menderita kerugian besar karena kesepakatan nuklir Iran, menurut analis Zionis yang menambahkan bahwa AS telah terbukti meninggalkan sekutunya. [IT/r]
Comment